Pohon Nibung (Oncosperma tigillarium)

Pohon Nibung yaitu salah satu tanaman jenis palma atau palem, pohon ini banyak terdapat di kawasan Asia Tenggara, dan salah satunya di Indonesia. Pohon nibung merupakan Flora identitas provinsi Riau. Karena tanaman ini merupkan simbol persaudaraan dan persatuan masyarakat Riau. 

Ciri-ciri Pohon Nibung
Pohon nibung memiliki ciri-ciri khas, yaitu pohon nibung tidak memiliki cabang dan munculnya tunas tunas dalam kelompok mecapai 50 batang dengan tinggi tanaman mencapai 25 meter. Pada pohon nibung terdapat duri-duri yang warna hitam ini untuk melindungi batang dan daunnya. Daun-daunya tersusun dekoratif dengan bentunya yang majemuk dan menyirip tunggal. Pohon nibung memiliki bunga yang mirip dengan pohon kelapa, dengan bergantung dengan warna bulit kuning agak keunguan. Tumbuhan nibung ini memiliki dua jenis bunga yaitu buga jantan dan betina, dengan susunannya dalam satu bunga betina di apit oleh bunga-bunga jantan. Di pembungkus bunga nibung memiliki juga duri-duri denganb buahnya yang bundar, dengan permukaan yang halus dan warnanya ungu kegelapan.
Pohon Nibung (Oncosperma tigillarium)

Manfaat Batang Pohon Nibung
Pohon nibung memiliki juga manfaat, buah, batang dan daunnya sangat bermanfaat, kalau bantang pohon digunakan untuk bagunan, seperti untuk lantai, pipa saluran air dan juga tongkat. Daunnya banyak digunakans ebagai bahan untuk pembuatan atap. Kelebihan pohon nibung tahan lama, batang dan daunnya tidak mudah lapuk, meskipun terkenak air.

Sejak dulu masyarakat jambi telah menggunakan pohon nibung sebagai bahan baguanan, dan bunga tanaman ini harum yang digunakan sebagai bahan untuk mengharumkan beras, Umbut dari bunga tanaman ini juga dijadikan sebagai sayuran dan buah tanaman ini juga dimakan dengan sirih yaitu bahan untuk pengganti pinang, duri pada tanaman ini yang keras juga di manfaatkan untuk paku di sesaji dalam upacara adat.

Demikian sekilas tentang Pohon Nibung atau Oncosperma tigillarium yang menjadi flora identitas provinsi Riau. Semoga ini bisa jadi manfaat untuk anda.

Komentar