Bunga Flamboyan yang Cantik

Flamboyan atau dikenal juga dengan Delonix ini merupkan tanaman yang khas dengan pohon besar. dengan bunga-bunganya merah cerah, tumbuhan bunga flamboyan memiliki nama genus Delonix, yaitu kata dari Yunani Delos yang berarti mencolok, dan onyx yang artinya cakar. Ilamboyan memiliki penampilan yang mencolok dan mahkota bunga yang bagaikan cakar. Tumbuhan ini dapat tumbuh di daerah subtropis dan daerah tropis, termasuk Madagaskar. Tumbuhan ini sekarang ini banyak dibudidayakan sebagai tanaman hias. Pada habitat aslinya tumbuhan flamboyan terancam punah karena pengrusakan habitat.
Bunga Flamboyan yang Cantik
Bunga Flamboyan

Tumbuhan bunga Flamboyan tumbuh dengan melebar yang bagikan kanopi atau payung pada ketinggian 9-15 m di atas permukaan laut. dan bila tumbuhan ini hidup pada daerah yang memiliki dua musim maka tumbuhan ini akan gugur pada musim kemarau dan akan menghijau pada musim semi dan musim dingin pada daerah yang empat musim. Tumbuhan  flamboyan seing disebut juga dengan semi-evergreen.

Pada bagian daun tumbuhan flamboyan memiliki bulu pada permukaan. sistem tulang daun menyirip dan panjang sekitar 30,5 sampai 50,8 cm dengan lebar 11-25 cm. Bungan tumbuhan flamboyan mekar dengan musiman, biasanya mekar bunganya pada pertegahan musim panas. Bunga flamboyan berdiameter antara 8 dan 15 cm dengan 4 kelopak yang berbentuk menyebar dengan warna merah atau orange-merah yang panjangnya 4 sampai 7 cm dan dengan mahkotanya yang tegak, bentuk kelopak bunga sedikit lebih besar yang terdapat dengan warna kuning dan putih. Polong kalau sudah tua berubah menjadi warna gelap coklat, datar dan kayu pajang hingga 70 cm dengan lebar 7 cm.

Komentar